RESEP DAN CARA MEMBUAT BAKSO DAGING

cara membuat bakso ikan,resep bakso ayam,cara bikin bakso
Berita hari ini kali ini kami akan memberikan resep bakso untuk anda.Bakso ini merupakan salah satu makanan khas indonesia dan juga banyak yang doyan makannya.Resep bakso sapi ini sengaja kami bagikan untuk anda yang belum mengetahui cara pembuatannya.Mungkin dengan artikel cara membuat bakso ini bisa anda contohi dan langsung memprakteknya.Nah lansung saja anda membaca artikel cara bikin bakso yang telah kami berikan di bawah ini.




Resep Bakso Daging Sapi :

1/2 kg daging sapi giling
3 siung bawang putih, dihaluskan
50 g tepung sagu
1 buah putih telur
Garam secukupnya.
1 panci air panas/air mendidih.
1 panci air dingin/air es

Cara Membuat Bakso Daging Sapi:

Campur semua bahan, aduk rata dengan tangan dan sendok hingga tidak melekat.
Basahkan tangan dengan air.
Ambil campuran daging dengan tangan dan genggam.
Pencet dan ambil bulatan bakso dengan sendok.
Masukkan bulatan bakso daging sapi ke dalam air yang sudah mendidih.
Setelah bakso daging sapi mengapung, angkat dan pindahkan ke dalam air es selama 5 menit.
Lakukan sampai semua bahannya habis.

Kuah Bakso Daging Sapi:

Siapkan kuah kaldu sapi.
Tambahkan bumbu garam, dan merica.
Setelah mendidih, masukkan bakso daging sapi yang telah dibuat tadi.
Masak sebentar saja, lalu angkat.

Cara Penyajian Bakso Daging Sapi Kuah:

Siapkan mangkok, isi dengan bakmi atau bihun yang sudah direbus.
Tuangi kuah dan baksonya.
Taburi seledri dan bawang merah goreng.
Bakso daging sapi kuah, siap untuk dihidangkan.


Category Article

What's on Your Mind...

Cat

  • (3)
  • (2)
  • (3)
  • (15)
  • (3)
  • (3)
  • (6)
  • (3)
  • (9)
  • (3)

Pengunjung